Anak Perempuan

anak perempuan
Medio

Anak Perempuan dan Belenggu Beban Ganda Sejak Kecil

Sadar tidak sadar, orangtua sering kali membedakan anaknya sesuai dengan jenis kelamin untuk urusan tertentu. Seperti pakaian, mainan, makanan, bahkan pengajaran dalam keseharian diberikan secara berbeda. Hal inilah yang secara tak sadar membentuk kepribadian anak untuk menjadi apa yang didiktekan oleh orangtuanya.