7 Film 2 Minggu lalu Review Film The Unbreakable Boy, Perjuangan Keluarga yang Menginspirasi Tayang di bioskop 21 Februari 2025, film The Unbreakable Boy menghadirkan kisah tentang seorang anak dengan kondisi kesehatan yang langka serta bagaimana keluarganya menghadapi berbagai tantangan.