Never Let Go menyampaikan pesan mendalam tentang kekuatan ikatan keluarga dan perlindungan orang tua. Di tengah teror supranatural, apakah kejahatan itu berasal dari luar atau manifestasi dari trauma dan rasa takut.
“I, The Executioner A Veteran Story” sebagai sekuel film Veteran masih berpusat pada karakter utama yang sama, yaitu Seo Do Cheol. Kali ini, Seo Do Cheol akan berhadapan dengan kasus yang berbeda dari sebelumnya. Ia harus menangani kasus pembunuhan berantai yang menggemparkan masyarakat Korea Selatan.
Ketika sebuah keluarga Amerika diundang untuk menghabiskan akhir pekan di sebuah properti pedesaan yang indah milik keluarga Inggris yang mereka kenal selama liburan, liburan impian itu segera berubah menjadi mimpi buruk psikologis yang mengerikan.
Dini yang sedang hamil cukup besar merupakan seorang agen properti yang tengah memasarkan sebuah rumah mewah. Menggantikan Marta temannya yang berhalangan, Dini berencana bertemu calon pembeli yang tertarik pada salah satu rumah yang terletak di wilayah sepi dan posisi antar-rumahnya berjauhan.
Jung In-hoo (Jo Jung Suk), seorang ahli dalam pertempuran hukum, mengambil salah satu persidangan politik paling menantang dalam sejarah Korea Selatan dengan membela Park Tae-ju (Lee Sun Kyun), sekretaris utama badan intelijen yang terlibat dalam pembunuhan presiden.
Di tengah era digital seperti sekarang, kisah ini mungkin terasa seperti cerita dari dunia yang berbeda, namun tetap relevan sebagai pengingat akan pentingnya keseimbangan antara interaksi langsung dan digitalisasi.